Kembali ke Beranda

Posts From admin

PANEN RAYA JAGUNG DAN PEDET DI KABUPATEN LANGKAT

PANEN RAYA JAGUNG DAN PEDET DI KABUPATEN LANGKAT

🕔13:44, 2.Apr 2019

Gelaran ‘Panen Raya Jagung dan Pedet’ dilaksanakan tanggal 1 April 2019 berlokasi di Desa Purwobinangun, Kecamatan Sei Bingei, Kabupaten Langkat. Kegiatan ini dihadiri oleh Gubernur Sumatera Utara, Bupati Langkat, Direktur Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan (PKH) Kementerian Pertanian RI, Kepala

Read Full Article
HEWAN PELIHARAAN ANDA SAKIT? BAWA SAJA KE KLINIK HEWAN! GRATIS LHO…..

HEWAN PELIHARAAN ANDA SAKIT? BAWA SAJA KE KLINIK HEWAN! GRATIS LHO…..

🕔13:22, 2.Apr 2019

Ya betul, kabar gembira bagi masyarakat seluruh Sumatera Utara. Telah hadir dan siap melayani anda terkait dengan masalah kesehatan hewan. Yaitu Unit Pelaksana Teknis (UPT) Klinik Hewan DInas Ketahanan Pangan dan Peternakan Provinsi Sumatera Utara Jl. Jend. Gatot Subroto KM.

Read Full Article
KUNJUNGAN GUBERNUR SUMATERA UTARA  KE DINAS KETAHANAN PANGAN DAN PETERNAKAN  PROVINSI SUMATERA UTARA

KUNJUNGAN GUBERNUR SUMATERA UTARA KE DINAS KETAHANAN PANGAN DAN PETERNAKAN PROVINSI SUMATERA UTARA

🕔15:15, 12.Feb 2019

Bapak Edy Rahmayadi (Gubernur Sumatera Utara) meresmikan gedung baru di Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan Provinsi Sumatera Utara, dilanjutkan dengan peninjauan UPT. Klinik Hewan dan UPT. Inseminasi Buatan, melihat proses pelaksanaan Inseminasi Buatan serta melakukan pertemuan dengan para pelaku usaha

Read Full Article
PERINGATAN HARI PANGAN SEDUNIA (HPS) XXXVIII (KE- 38) TINGKAT PROVINSI SUMATERA UTARA

PERINGATAN HARI PANGAN SEDUNIA (HPS) XXXVIII (KE- 38) TINGKAT PROVINSI SUMATERA UTARA

🕔08:11, 12.Sep 2018

Pelaksanaan Peringatan Hari Pangan Sedunia pada tahun 2018 ini dipadu dengan Hari Krida Pertanian dan Bulan Bakti Peternakan dan Kesehatan Hewan, sehingga judul Acara yang dilaksanakan oleh Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan Provinsi Sumatera Utara pada tanggal 5 September 2018

Read Full Article
FORUM DATA STATISTIK KETAHANAN PANGAN DAN PETERNAKAN PROVINSI SUMATERA UTARA TAHUN 2018

FORUM DATA STATISTIK KETAHANAN PANGAN DAN PETERNAKAN PROVINSI SUMATERA UTARA TAHUN 2018

🕔07:58, 12.Sep 2018

  Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan Provinsi Sumatera Utara melaksanakan kegiatan Forum Data Statistik Ketahanan Pangan dan Peternakan pada tanggal 04 s/d 05 September 2018 bertempat  di Hotel  Grand Kanaya Medan, kegiatan ini diikuti oleh petugas terkait dari Dinas Kabupaten

Read Full Article
OPERASI PASAR TELUR AYAM RAS

OPERASI PASAR TELUR AYAM RAS

🕔16:09, 9.Agu 2018

Sebagai tindak lanjut atas Rapat Koordinasi bersama Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Sumatera Utara, Biro Perekonomian Provinsi Sumatera Utara, Komisi Pengawasan dan Persaingan Usaha (KPPU), Forum Perunggasan dan Pengurus Gabungan Pakan Ternak tanggal 26 Juli 2018 yang membahas tentang ke   tersediaan

Read Full Article
UPAYA PEMPROVSU TURUNKAN HARGA TELUR

UPAYA PEMPROVSU TURUNKAN HARGA TELUR

🕔10:27, 27.Jul 2018

Harga telur ayam di pasaran Sumatera Utara hingga menjelang akhir  bulan Juli 2018 mencapai Rp. 1.438 per butir. Menurut data perkembangan harga Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan Provinsi Sumatera Utara sejak Bulan Juni 2018 harga rata-rata telur ayam adalah Rp.

Read Full Article
GELAR PANGAN MURAH BERKUALITAS DIADAKAN  DALAM MENYAMBUT HBKN

GELAR PANGAN MURAH BERKUALITAS DIADAKAN DALAM MENYAMBUT HBKN

🕔10:50, 14.Mei 2018

Medan,14 Mei 2018 – Dalam rangka stabilisasi pasokan dan harga pangan menyambut Hari Besar Keagamaan Nasional (HBKN) Ramadhan dan Idul Fitri Tahun 2018, Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan Provinsi Sumatera Utara mengadakan Gelar Pangan Murah berkualitas pada tanggal 13 –

Read Full Article
FORUM PERANGKAT DAERAH/ LINTAS PERANGKAT DAERAH  LINGKUP KETAHANAN PANGAN DAN PETERNAKAN

FORUM PERANGKAT DAERAH/ LINTAS PERANGKAT DAERAH LINGKUP KETAHANAN PANGAN DAN PETERNAKAN

🕔10:31, 2.Apr 2018

Amanat Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional (SPPN) yang dijabarkan lebih lanjut dalam Peraturan Pemerintah Nomor 8 tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan, Pengendalian dan Evaluasi Rencana Pembangunan Daerah yang Ditindaklanjuti dengan Permendagri Nomor 86

Read Full Article
RAPAT KOORDINASI KEGIATAN OPTIMALISASI PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN MELALUI KAWASAN RUMAH PANGAN LESTARI

RAPAT KOORDINASI KEGIATAN OPTIMALISASI PEMANFAATAN LAHAN PEKARANGAN MELALUI KAWASAN RUMAH PANGAN LESTARI

🕔10:00, 26.Mar 2018

Permasalahan dan tantangan pembangunan pangan dan gizi yang kini dihadapi tidak terlepas dari faktor produksi pangan yang terbatas, kompetisi lahan, perubahan iklim, stabilisasi harga dan pasokan, ditambah persoalan tingginya pertumbuhan penduduk, proporsi masyarakat miskin, rawan pangan, masalah gizi ganda dan

Read Full Article